Indo
Pembacaan Alkitab: Daniel 11-12
Tuhan membukakan sedikit dari akan apa yang akan terjadi di akhir zaman. Dan dikatakan bahwa pada akhirnya, akan ada yang terluput dan mendapatkan kehidupan kekal, yakni mereka yang namanya tertulis di dalam Kitab. Tuhan juga mengatakan bahwa di akhir zaman, banyak orang akan disucikan dan dimurnikan tetapi orang fasik akan berlaku fasik. Dan hal ini sama seperti apa yang Yesus bagikan ketika Ia ada di bumi, yakni bahwa orang benar akan terus disucikan dan orang yang jahat akan berlaku makin jahat. Dan bila kita melihat kehidupan di dunia ini, maka tanda-tanda akhir zaman sudah sangat jelas. Oleh karena itu, biarlah kita masing-masing tetap berjalan di jalan yang benar agar nama kita tetap tertulis di dalam Kitab kehidupan. Tetapi jangan berhenti di sana, biarlah kita juga dengan giat, tekun dan gencar mendoakan dan membawa orang-orang kepada kehidupan kekal itu juga. Janganlah lagi kita berdiam diri, atau hanya memikirkan diri kita sendiri saja, tetapi biarlah kita mulai melakukan amanat agung dan perintah agung yang Tuhan berikan yakni untuk mengasihi Tuhan dengan segenap hati, kekuatan, pikiran, mengasihi sesama kita seperti diri kita sendiri dan untuk pergi, menjadikan semua bangsa murid Tuhan dan membaptis mereka di dalam nama Bapa, Anak dan Roh Kudus. Janganlah kita berdiam diir lagi, waktu sudah dekat!
English
Bible Reading: Daniel 11-12
The Lord revealed a little bit of what will happen in the end time. And it is said that in the end time, there will be some who will receive eternal life, that is those whose name is written in the book. The Lord also said that in the end time, many will be purified and refined but the wicked shall do wickedly. And this is the same as what Jesus shared when He was on earth, that the righteous will be refined and the wicked will become more wicked. And if we look at the world, then the signs of the end time is clear. Therefore, let each one of us keep on walking in the righteous path so that our name will be written in the book. But do not stop there, let us also be diligent, persevere and keep on pressing on to pray and bring people to that eternal life too. Do not be idle any longer, or just think about ourselves, but let us do the great commandment and the great commission that the Lord gave to us, that is to love the Lord with all our hearts, strength and minds, loving our neighbours as ourselves and to go, and make all nation disciples of Christ and to baptise them in the name of the Father, Son and Holy Spirit. Do not be idle any longer, time is near!
Pembacaan Alkitab: Daniel 11-12
Tuhan membukakan sedikit dari akan apa yang akan terjadi di akhir zaman. Dan dikatakan bahwa pada akhirnya, akan ada yang terluput dan mendapatkan kehidupan kekal, yakni mereka yang namanya tertulis di dalam Kitab. Tuhan juga mengatakan bahwa di akhir zaman, banyak orang akan disucikan dan dimurnikan tetapi orang fasik akan berlaku fasik. Dan hal ini sama seperti apa yang Yesus bagikan ketika Ia ada di bumi, yakni bahwa orang benar akan terus disucikan dan orang yang jahat akan berlaku makin jahat. Dan bila kita melihat kehidupan di dunia ini, maka tanda-tanda akhir zaman sudah sangat jelas. Oleh karena itu, biarlah kita masing-masing tetap berjalan di jalan yang benar agar nama kita tetap tertulis di dalam Kitab kehidupan. Tetapi jangan berhenti di sana, biarlah kita juga dengan giat, tekun dan gencar mendoakan dan membawa orang-orang kepada kehidupan kekal itu juga. Janganlah lagi kita berdiam diri, atau hanya memikirkan diri kita sendiri saja, tetapi biarlah kita mulai melakukan amanat agung dan perintah agung yang Tuhan berikan yakni untuk mengasihi Tuhan dengan segenap hati, kekuatan, pikiran, mengasihi sesama kita seperti diri kita sendiri dan untuk pergi, menjadikan semua bangsa murid Tuhan dan membaptis mereka di dalam nama Bapa, Anak dan Roh Kudus. Janganlah kita berdiam diir lagi, waktu sudah dekat!
English
Bible Reading: Daniel 11-12
The Lord revealed a little bit of what will happen in the end time. And it is said that in the end time, there will be some who will receive eternal life, that is those whose name is written in the book. The Lord also said that in the end time, many will be purified and refined but the wicked shall do wickedly. And this is the same as what Jesus shared when He was on earth, that the righteous will be refined and the wicked will become more wicked. And if we look at the world, then the signs of the end time is clear. Therefore, let each one of us keep on walking in the righteous path so that our name will be written in the book. But do not stop there, let us also be diligent, persevere and keep on pressing on to pray and bring people to that eternal life too. Do not be idle any longer, or just think about ourselves, but let us do the great commandment and the great commission that the Lord gave to us, that is to love the Lord with all our hearts, strength and minds, loving our neighbours as ourselves and to go, and make all nation disciples of Christ and to baptise them in the name of the Father, Son and Holy Spirit. Do not be idle any longer, time is near!
No comments:
Post a Comment