Indo
Pembacaan Alkitab: 2Raja-Raja 5-6
Naaman yang kena sakit kusta sudah siap untuk melakukan apapun yang disuruh oleh Elisa, walalupun itu sesusah apapun, agar ia dapat sembuh. Naaman juga sudah siap untuk membayar dengna banyak harta agar ia dapat sembuh. Tetapi ketika ia sampai kepada Elisa, Elisa menyuruhnya mandi di sungai Yordan tujuh kali dan Elisa juga menolak segala upah yang Naaman ingin bayar. Karena harapan Naaman yang tinggi akan apa yang akan dilakukan oleh Elisa, ia pada awalnya kecewa, sebab ia ingin agar Elisa sendiri yang turun tangan menyembuhkan dia. Tetapi ketika ia taat kepada apa yang Elisa katakan, maka ia sembuh dan memuliakan Tuhan. Kejadian antara Naaman dan Elisa ini adalah hal yang sering terjadi di antara orang Kristen. Sebagai orang percaya yang memerlukan bantuan, memerlukan pertolongan Tuhan, seringkali kita sebenarnya mencari hamba Tuhan untuk melakukan mujizat atau bernubuat atas kita. Tetapi karena kita mencari hamba Tuhan dan bukan mencari Tuhan, maka Tuhan juga inign mengajarkan kepada kita agar kita mencari Tuhan. Naaman juga demikian, karena ia mencari Elisa dan bukan Tuhan, maka ia disuruh agar mandi di sungai Yordan tanpa Elisa turun tangan, agar Naaman tahu bahwa Tuhanlah yang kuasa dan bukan Elisa. Biarlah kita belajar dari Naaman agar kita tidak mencari hamba Tuhan, tetapi mencari Tuhan.
Engish
Bible Reading: 2Kings 5-6
Naaman who was with leper was ready to do anything that Elisha will tell him to do, no matter how hard it will be, so that he would be healed. Naaman was also ready to give a lot of payment for him to be healed. But when he arrived to meet Elisha, Elisha told him to bathe in the Jordan river seven times and Elisha also rejected any payment that he wanted to pay. Because of Naaman's high expectation of what Elisha will do, he was disappointed in the beginning, because he wanted Elisha himself to come down and do something to Naaman to heal him. But when he obeyed what Elisha said, he was healed and glorifying the Lord. The event of Naaman and Elisha is quite common these days. As believers who need help, need God's help, many times we seek the servant of the Lord to work some miracle or prophesy over us. But because we seek the servant of the Lord and not seek the Lord, the Lord will also want to teach us so that we would seek the Lord. Naaman was also the same, because he sought Elisha and not the Lord, he was told to bathe in the Jordan river without Elisha doing anything, so that Naaman knows that the Lord is the one with power and not Elisha. Let us learn from Naaman so that we would not seek the servant of the Lord, but seek the Lord.
Pembacaan Alkitab: 2Raja-Raja 5-6
Naaman yang kena sakit kusta sudah siap untuk melakukan apapun yang disuruh oleh Elisa, walalupun itu sesusah apapun, agar ia dapat sembuh. Naaman juga sudah siap untuk membayar dengna banyak harta agar ia dapat sembuh. Tetapi ketika ia sampai kepada Elisa, Elisa menyuruhnya mandi di sungai Yordan tujuh kali dan Elisa juga menolak segala upah yang Naaman ingin bayar. Karena harapan Naaman yang tinggi akan apa yang akan dilakukan oleh Elisa, ia pada awalnya kecewa, sebab ia ingin agar Elisa sendiri yang turun tangan menyembuhkan dia. Tetapi ketika ia taat kepada apa yang Elisa katakan, maka ia sembuh dan memuliakan Tuhan. Kejadian antara Naaman dan Elisa ini adalah hal yang sering terjadi di antara orang Kristen. Sebagai orang percaya yang memerlukan bantuan, memerlukan pertolongan Tuhan, seringkali kita sebenarnya mencari hamba Tuhan untuk melakukan mujizat atau bernubuat atas kita. Tetapi karena kita mencari hamba Tuhan dan bukan mencari Tuhan, maka Tuhan juga inign mengajarkan kepada kita agar kita mencari Tuhan. Naaman juga demikian, karena ia mencari Elisa dan bukan Tuhan, maka ia disuruh agar mandi di sungai Yordan tanpa Elisa turun tangan, agar Naaman tahu bahwa Tuhanlah yang kuasa dan bukan Elisa. Biarlah kita belajar dari Naaman agar kita tidak mencari hamba Tuhan, tetapi mencari Tuhan.
Engish
Bible Reading: 2Kings 5-6
Naaman who was with leper was ready to do anything that Elisha will tell him to do, no matter how hard it will be, so that he would be healed. Naaman was also ready to give a lot of payment for him to be healed. But when he arrived to meet Elisha, Elisha told him to bathe in the Jordan river seven times and Elisha also rejected any payment that he wanted to pay. Because of Naaman's high expectation of what Elisha will do, he was disappointed in the beginning, because he wanted Elisha himself to come down and do something to Naaman to heal him. But when he obeyed what Elisha said, he was healed and glorifying the Lord. The event of Naaman and Elisha is quite common these days. As believers who need help, need God's help, many times we seek the servant of the Lord to work some miracle or prophesy over us. But because we seek the servant of the Lord and not seek the Lord, the Lord will also want to teach us so that we would seek the Lord. Naaman was also the same, because he sought Elisha and not the Lord, he was told to bathe in the Jordan river without Elisha doing anything, so that Naaman knows that the Lord is the one with power and not Elisha. Let us learn from Naaman so that we would not seek the servant of the Lord, but seek the Lord.
No comments:
Post a Comment