Indo
Pembacaan Alkitab: Ayub 38
Salah satu kelemahan manusia adalah, kita suka sok tahu. Kita selalu pikir bahwa kita tahu banyak hal dan mengerti banyak hal, sehingga kita menjadi sombong dan bahkan ada yang jadinya membuat-buat filsafat dan pengajaran sendiri. Tetapi bila dibandingkan dengan apa yang Tuhan ketahui, apa yang kita ketahui dan mengerti, tidaklah ada bandingannya. Tetapi karena memang kita itu suka sok tahu dan sok pintar, maka tmbullah banyak ajaran dan teori-teori akan dunia ini, akan mengapa hal-hal terjadi dan sebagainya. Sedangkan bila kita kembali kepada Firman Tuhan yang tertulis, yakni Alkitab, kita tahu bahwa Tuhan memberitahukan kepada kita hikmat, pengetahuan dan pengertian. Banyak sekali hikmat yang sekarang ini kita hidupi karena apa yang di ajarkan kepada kita yang sebenarnya Tuhan telah ajarkan dan tuliskan jauh sebelum kita lahir, atau sebelum mereka yang mengajarkan hikmat itu lahir. Dalam Firman-Nya, Tuhan juga memberitahukan kepada kita akan hal-hal sejarah dunia dan akan bumi ini, tetapi manusia yang memang sok tahu dan sok pintar hanya dapat menemukan pengetahuan itu dalam waktu yang lama, padahal Tuhan sudah memberitahukannya kepada kita. Oleh karena itu, marilah kita berhenti menjadi orang yang sok tahu dan sok pintar, tetapi biarlah kita belajar dari Firman Tuhan yang berisikan rahasia-rahasia akan sejarah dunia, dunia dan juga akan Tuhan kita. Berhentilah menggunakan kekuatan akal budi kita sendiri, tetapi biarlah kita mendapatkan hikmat, pengetahuan dan pengertian yang datang dari Firman Tuhan dan Tuhan sendiri melalui Roh Kudus-Nya. Sebab Tuhanlah yang menciptakan dan memiliki segala alam semesta dan Tuhanlah yang dapat memberikan kepada kita hikmat, pengetahuan dan pengertian yang benar dan mutlak. Terpujilah Tuhan Allah alam semesta!
English
Bible Reading: Job 38
One of the weaknesses of men is that we like to think that we know all things. We always think that we know a lot of things dan understand a lot of things, that we become arrogant and some even made their own philosophies and teachings. But if that is compared to what the Lord knows, what we know and understand is nothing. But because we think that we know and understand all things, then sprung up many teachings and theories of this world, of why things happens and etc. WHile if we come back to the written Word of God, that is the Bible, we know that the Lord has told us wisdom, knowledge and understanding. Many of the wisdom that we live in because what was passed on to us which are actually what the Lord had taught and written far before we were born or before those who taught those wisdom were born. In His Word, the Lord also told us of the history of the world and the earth, but because men think they know all things can only find those knowledge in a long time, while the Lord has already told us. Therefore, let us stop being a person who thinks that s/he knows and understand all things, but let us learn from the Word of God which is full of secrets of the history of the world, the world itself and also our Lord. Stop using our own thinking, but let us receive wisdom, knowledge and understanding that comes from the Word of God and the Lord Himself through the Holy Spirit. Because the Lord is the one who created the world and owns all things and He is the onw who is able to gives us wisdom, knowledge and understanding that is true and absolute. Blessed be the Lord over the universe.
Pembacaan Alkitab: Ayub 38
Salah satu kelemahan manusia adalah, kita suka sok tahu. Kita selalu pikir bahwa kita tahu banyak hal dan mengerti banyak hal, sehingga kita menjadi sombong dan bahkan ada yang jadinya membuat-buat filsafat dan pengajaran sendiri. Tetapi bila dibandingkan dengan apa yang Tuhan ketahui, apa yang kita ketahui dan mengerti, tidaklah ada bandingannya. Tetapi karena memang kita itu suka sok tahu dan sok pintar, maka tmbullah banyak ajaran dan teori-teori akan dunia ini, akan mengapa hal-hal terjadi dan sebagainya. Sedangkan bila kita kembali kepada Firman Tuhan yang tertulis, yakni Alkitab, kita tahu bahwa Tuhan memberitahukan kepada kita hikmat, pengetahuan dan pengertian. Banyak sekali hikmat yang sekarang ini kita hidupi karena apa yang di ajarkan kepada kita yang sebenarnya Tuhan telah ajarkan dan tuliskan jauh sebelum kita lahir, atau sebelum mereka yang mengajarkan hikmat itu lahir. Dalam Firman-Nya, Tuhan juga memberitahukan kepada kita akan hal-hal sejarah dunia dan akan bumi ini, tetapi manusia yang memang sok tahu dan sok pintar hanya dapat menemukan pengetahuan itu dalam waktu yang lama, padahal Tuhan sudah memberitahukannya kepada kita. Oleh karena itu, marilah kita berhenti menjadi orang yang sok tahu dan sok pintar, tetapi biarlah kita belajar dari Firman Tuhan yang berisikan rahasia-rahasia akan sejarah dunia, dunia dan juga akan Tuhan kita. Berhentilah menggunakan kekuatan akal budi kita sendiri, tetapi biarlah kita mendapatkan hikmat, pengetahuan dan pengertian yang datang dari Firman Tuhan dan Tuhan sendiri melalui Roh Kudus-Nya. Sebab Tuhanlah yang menciptakan dan memiliki segala alam semesta dan Tuhanlah yang dapat memberikan kepada kita hikmat, pengetahuan dan pengertian yang benar dan mutlak. Terpujilah Tuhan Allah alam semesta!
English
Bible Reading: Job 38
One of the weaknesses of men is that we like to think that we know all things. We always think that we know a lot of things dan understand a lot of things, that we become arrogant and some even made their own philosophies and teachings. But if that is compared to what the Lord knows, what we know and understand is nothing. But because we think that we know and understand all things, then sprung up many teachings and theories of this world, of why things happens and etc. WHile if we come back to the written Word of God, that is the Bible, we know that the Lord has told us wisdom, knowledge and understanding. Many of the wisdom that we live in because what was passed on to us which are actually what the Lord had taught and written far before we were born or before those who taught those wisdom were born. In His Word, the Lord also told us of the history of the world and the earth, but because men think they know all things can only find those knowledge in a long time, while the Lord has already told us. Therefore, let us stop being a person who thinks that s/he knows and understand all things, but let us learn from the Word of God which is full of secrets of the history of the world, the world itself and also our Lord. Stop using our own thinking, but let us receive wisdom, knowledge and understanding that comes from the Word of God and the Lord Himself through the Holy Spirit. Because the Lord is the one who created the world and owns all things and He is the onw who is able to gives us wisdom, knowledge and understanding that is true and absolute. Blessed be the Lord over the universe.
Menurut saya untuk konteks nya kurang tepat mengenai manusia sok tahu kemudian menemukan pengetahuan dalam waktu yang lama, padahal Tuhan sudah memberitahukannya. Menurut saya hikmat yg diberikan Tuhan untuk manusia melakukan penelitian terhadap pengetahuan justru untuk menyatakan bahwa memang terbukti perkataan Tuhan bagi banyak orang (meneguhkan bagi yg sudah percaya dan membuktikan bagi yg belum percaya) sehingga namaNya semakin dipermuliakan, jadi dari para peneliti juga merupakan alat Tuhan
ReplyDelete